Image

Pengguna internet yang merasa koneksinya lemot alias lambat boleh jadi akan menyambut gembira browser baru dari Opera Software. Bernama Opera Turbo, browser ini menjanjikan kecepatan tinggi meski koneksi ‘menyedihkan’.

Agar mencapai kecepatan yang lebih baik, Opera Turbo menggunakan sistem kompresi. Mungkin pengguna Opera Mini akan akrab dengan teknologi kompresi seperti yang digunakan pada browser untuk ponsel tersebut. Namun, teknologi yang digunakan dalam Opera Turbo berbeda.

Turbo menggunakan teknologi bernama ‘Opera Web Optimization Proxy’ yang berbeda dengan ‘Opera Binary Markup Language’ pada Opera Mini. Layout situs dan teks akan terlihat sama, namun resolusi gambar mungkin terlihat rendah akibat kompresi.

Dalam rangka mempercepat akses web, Opera Turbo juga tidak otomatis mengunduh konten plugin tertentu. Ajax dan Flash tetap didukung oleh Opera Turbo, namun konten plugin tertentu menurut Mateu akan terbuka setelah kotak kosong yang tampil di-klik oleh pengguna.

Opera Turbo dapat bekerja pada berbagai koneksi namun perbedaan mencolok akan terlihat saat digunakan pada lingkungan dengan bandwidth rendah. Selain membantu mempercepat akses, Opera Turbo juga bisa menghemat biaya akses internet yang dihitung berdasarkan kilobyte.

AREA DOWNLOAD

Sumber: http://detikinet.com

76 tanggapan untuk “Koneksi Lemot? Coba Ngebut dengan Opera Turbo”

  1. alex Avatar

    mantap bgt. . . Joz gandos.

    Suka

  2. Maxs Langga Avatar

    Lebih lemot, Padahal kirain bagus tau-tau Opera versi 5 masih lebih bagus

    Suka

  3. didin Avatar
    didin

    mantap bro…

    Suka

  4. MAXIMUS Avatar
    MAXIMUS

    Kok lbih lemot , dr pada browser yg lainnya mass???????

    Suka

    1. akhdian Avatar

      Jgn lupa fitur turbonya diaktifkan

      Suka

  5. indonesiahai Avatar

    jadi pengen coba 🙂

    Suka

  6. indonesiahai Avatar

    penasaran, jadi pengen coba 🙂

    Suka

  7. ahong Avatar
    ahong

    nggak ngaruh kayaknya…

    Suka

  8. Gendhon Avatar

    Aku coba sedot dulu mas, Makasih ya. Emang beberapa hari ini koneksi IM2 ku lemot banget. Mudah mudahan ini jadi solusinya biar main PTC nya tambah enak

    Suka

  9. agk anto sempai Avatar
    agk anto sempai

    wah patut di coba nih

    Suka

  10. Eu-Ro Avatar
    Eu-Ro

    Speedy lemot……

    nggak pas dengan namanya…

    Suka

  11. Ntoes Id Avatar
    Ntoes Id

    Kenapa ya,udah Download aplikasi Facemood Komputer saya jdi Lemot…..apa ada pengaruh nya terima kasih.

    Suka

  12. achmad Avatar

    komptr sy akhr2 ni sring lemt,apa sbb ny, n sblny trims.

    Suka

  13. Natalia Avatar

    thanx……makasih ats info ny mas plg cakep….

    Suka

    1. achmad Avatar

      tolong donk aku di buatny bingung ni, sebutin di kmptr sy apny yg rsk….?

      Suka

  14. Natalia Avatar

    makasih ats info ny mas cakep….

    Suka

  15. free article Avatar

    saya pake safari, tp mo coba opera, mo dibandingin sm safari cpt mn, kok ga bs didonlot

    Suka

  16. yus Avatar
    yus

    youtube nya ga bisa di download ya..gimana caranya mas..?

    Suka

  17. noes Avatar
    noes

    opera turbo bisa di jamin nggak .???

    Suka

  18. eRLoGiS Avatar
    eRLoGiS

    ada yang lain gak yang lebih baik dari Opera Turbo …?.

    Suka

  19. black4rez Avatar

    keren bosss…thx ya

    Suka

Tulis Komentar

I’m Dian

Hello! Welcome to Akhdian’s blog. I am thrilled to share my knowledge and experiences with all of you. Currently, I am busy teaching and delving into various topics related to computers and technology. I hope this blog can be a valuable source of information for those who want to learn more about the world of computers. Thank you for visiting, and I hope you enjoy the articles here!

Let’s connect