image

Untuk mendownload video dari youtube biasanya kita memerlukan software atau aplikasi berbasis web. Memang kadang merepotkan bagi sebagian orang.

Nah, bagi anda yang kurang suka cara diatas, akan saya berikan trik sederhana bagaimana mendownload video dari youtube tanpa menggunakan software atau aplikasi web. Cara sederhana ini menggunakan kode java script.

Bagaimana caranya, silakan simak baik-baik.

  • Buka video di youtube yang anda sukai. Misalnya saya membuka video trailler avatar di address browser firefox saya akan muncul alamat:

image

  • Setelah video tebuka itu masukkan (copy – paste dari kode di bawah) kode java ke address bar, sesuai dengan kualitas gambar video nya. Berikut daftar kode yang bisa anda masukkan ke alamat address bar:
Download Regular Quality Youtube Video Direct Links [RQ]

javascript:window.location.href = 'http://youtube.com/get_video?video_id=' + yt.getConfig('SWF_ARGS')['video_id'] + "&l=" + yt.getConfig('SWF_ARGS')['l'] + "&sk=" + yt.getConfig('SWF_ARGS')['sk'] + '&t=' + yt.getConfig('SWF_ARGS')['t'];

Download High Quality Youtube Video Direct Links [HQ]

javascript:window.location.href = 'http://youtube.com/get_video?video_id=' + yt.getConfig('SWF_ARGS')['video_id'] + "&fmt=18&l=" + yt.getConfig('SWF_ARGS')['l'] + "&sk=" + yt.getConfig('SWF_ARGS')['sk'] + '&t=' + yt.getConfig('SWF_ARGS')['t'];

Download High Definition Youtube Videos Direct Links [HD]

javascript:window.location.href = 'http://youtube.com/get_video?video_id=' + yt.getConfig('SWF_ARGS')['video_id'] + "&fmt=22&l=" + yt.getConfig('SWF_ARGS')['l'] + "&sk=" + yt.getConfig('SWF_ARGS')['sk'] + '&t=' + yt.getConfig('SWF_ARGS')['t'];

Kode kualitas gambar video bisa dilihat pada bagian kanan bawah video. Misalnya untuk video avatar kualitasnya HD, jadi saya gunakan kode ketiga.

image

image

  • Kemudian tekan Enter. Maka nanti akan muncul pertanyaan untuk menyimpan video.

image

  • Klik OK dan video akan mulai di download.
  • Mudah bukan. Selamat mencoba dan bagaimana pengalaman anda?

HOT INFO

56 tanggapan untuk “Trik Download Video Langsung dari Youtube tanpa Software”

  1. may Avatar
    may

    susah dah di coba kog masih blm bisa, mohon bimbingannya lagi

    Suka

  2. wafinela Avatar

    sekarang masih bisa gak nih om?

    Suka

  3. tatar_adi Avatar

    Makasih sob,, atas infonya
    ini sangat membantu sekali bagi pemula seperti saya…

    Suka

  4. jamal Avatar
    jamal

    trus gmn cara munculin HDx jg.,.,.,.,.kak.,.,.,.,.,?

    Suka

  5. jamal Avatar
    jamal

    kok nggak berhasil kak.,.,.,.,.,?

    bs dijelasin scara terperinci lagi nggak.,.,.,.,.,.,?

    Suka

  6. mandronk Avatar
    mandronk

    kalo saya, cukup menambahkan kata “kiss” sebelum kata “youtube” pada alamat videonya. misal alamat videonya http://www.youtube.com/watch?v=rqtzQkoJS_k, maka menjadi http://www.kissyoutube.com/watch?v=rqtzQkoJS_k

    Suka

  7. Download Video YouTube dengan Free SnowFox YouTube Downloader HD « akhdian.net Avatar

    […] waktu yang lalu saya pernah menulis bagaimana caranya mendownload video dari YouTube, diantaranya: Trik Download Video Langsung dari Youtube tanpa Software, Download Video dari YouTube: Easy YouTube Downloader, Download Video di Youtube dengan McSee […]

    Suka

  8. belublog Avatar

    Mantap, tapi saya lebih suka gunakan IDM biar mudah

    Suka

  9. cevithea Avatar
    cevithea

    tanks..

    Suka

  10. Ndy Chuka Mawar Hitam Avatar
    Ndy Chuka Mawar Hitam

    mcie ga ngerti nie,,,, qta bsa tao kode adress dr mna???? ko bsa lngsung d download ajjah,,,,

    cba d jlsin lagi dund

    Suka

  11. novan Avatar
    novan

    mas q bngng caranya yg dmksd d atas soal copy pstex kmn???

    Suka

  12. herry maman Avatar

    sekali lagi akhdaian thnks…udah bisa aku downloads video…Tommy j pisa dengan judul nya jagalah mulutmu…..kek kok kek kok keeeek koook…………..he he heeeeeee…………!!!!!

    Suka

  13. herry maman Avatar

    Thnks.yang banyak juga akhdaian atas penjelasan nya…he he heeee…aku juga berhasil cuba nya downloads nya…sekali lagi thnks ya akhdaian………..!!!!!!

    Suka

  14. cha cha Avatar

    kalo yang gak ada kualitasnya gimana cobaaa???

    Suka

  15. dhede Avatar

    asyiiikkkk

    Suka

  16. cendolzz Avatar
    cendolzz

    wah, kalo ga ada kode kualitas gambarnya gimana ya??

    Suka

  17. dyah arum Avatar
    dyah arum

    kodenya letaknya dimana ya ?

    Suka

  18. otongbae Avatar

    thanks bro buat infonnya sangat bermanfaat sekali

    Suka

  19. steven Avatar
    steven

    ccad

    Suka

    1. levaa Avatar

      hmmm -_-

      Suka

  20. Ginga Amirul Muizz Purnama Avatar

    Wew, rumit juga ya? Kakak punya yang agak sederhana sedikit? Apakah ini salah satu bahasa 00110011 ( Biner ) ? Oh ya, kalau bisa, kakak, share cara membuat antivirus dengan kode biner di email saya.Saya tidak membentak kakak dan menyuruh kakak. Just need help!!!Trims!!!

    Suka

  21. zen Avatar
    zen

    yg udah bisa share dong pake browser apa? dan ada catatan khusus ga? : )

    Suka

  22. kom Avatar
    kom

    triknya ga jalan

    Suka

  23. nieko Avatar
    nieko

    aku pake google chrome ga bisa,setelah kukopikan tiga macam kode itu di tiga address bar yang berbeda dan kemudian kutekan enter tidak terjadi apa-apa.

    Suka

  24. cgg Avatar
    cgg

    skrg ga bisa

    Suka

  25. cgg Avatar
    cgg

    sekarang ga bisa

    Suka

  26. RBT Avatar

    keren !

    Suka

  27. fatamediagrafis Avatar
  28. erisa Avatar

    kok ga bisa ya mas? apa karena youtube berubah setting sehingga ga bisa lagi dengan cara ini?
    tks

    Suka

  29. wAWAN Avatar

    Makasih banyak mas atas informasinya, ditunggu kunjungan baliknya.!

    Suka

  30. surya . Avatar
    surya .

    apa buffernya harus penuh dulu mas ?

    Suka

  31. saya Avatar

    ga bisa nih mas

    Suka

  32. Miftahgeek Avatar

    Apa emang cuma compatible ma OS windows kang, coz saya yang pake ubuntu kok ga bisa yak..

    Suka

  33. EzhrAbeL Avatar
    EzhrAbeL

    Hebat deh kamoo.. Coba dong unlock EC 325 Huawei saya, bisa gak? Apapun jawabanmu, thanks ya?

    Suka

  34. intan Avatar
    intan

    mantappp…alhamdulillah saya praktekan bisa euy…tengkyu tengkyu tengkyu…=D

    Suka

  35. Adip Avatar
    Adip

    Good Info Thanks

    Suka

  36. […] Bagi anda yang belum menonton Film Ketika Cinta Bertasbih 2, silakan anda bisa menonton lewat yaoutube seperti urutan video di bawah. yang mau download silakan baca caranya disini. […]

    Suka

  37. hirza Avatar
    hirza

    Mas saya nyoba gak muncul di film youtubenya tanda kayak RQ, HQ, dan HDnya? gimana cara munculinnya?

    Suka

  38. nova13 Avatar

    dah aku coba gan..!
    successfuly//

    Suka

    1. jamal Avatar
      jamal

      gmn carax nova, nge download diyoutobe?

      Suka

  39. tetembak Avatar

    mantabbb mas..

    Suka

  40. Wahyu Avatar
    Wahyu

    ok…bisa ,terima kasih banyak.atas Bantuanya dan infonya.wassalam

    Suka

  41. Novie L Avatar
    Novie L

    wah bagus bro mudahan sy bisa mmprakteknya.

    Suka

  42. zero Avatar
    zero

    mantap bro.. berhasil dengan baik

    Suka

  43. hary Avatar
    hary

    keren bro…….

    Suka

  44. safril Avatar
    safril

    saya pake IE kok gak bisa ya? apa harus pake mozilla?

    Suka

  45. kasio Avatar

    mantap! top gbt mas..

    Suka

  46. fesbuk Avatar

    akhdaian, saya langsung coba dan berhasil..
    terimakasih…

    Suka

  47. uiksujiwo Avatar
    uiksujiwo

    he…he…he….good (trims ya mas..!)

    Suka

  48. arashi Avatar
    arashi

    trik bagus………..

    Suka

  49. bee Avatar

    First…nice trick!!

    Suka

Tulis Komentar

I’m Dian

Hello! Welcome to Akhdian’s blog. I am thrilled to share my knowledge and experiences with all of you. Currently, I am busy teaching and delving into various topics related to computers and technology. I hope this blog can be a valuable source of information for those who want to learn more about the world of computers. Thank you for visiting, and I hope you enjoy the articles here!

Let’s connect