image

Setelah lama ditunggu akhirnya Microsoft merilis versi beta pertama Internet Explorer 9 di sebuah acara pers di San Francisco 2 hari kemarin. Ini adalah browser terbaik pernah dirilis Microsoft.

Berikut beberapa fitur IE 9:

  • Address bar dan search toolbar digabung jadi satu
  • Tombol back dan forward yang lebih besar
  • Mendukung HTML 5
  • Mendukung CSS 3
  • IE 9 memiliki akselerasi hardware yang lebih cepat untuk membuka halaman web
  • Pengguna Windows 7 dapat pin website di taskbar seperti aplikasi. Ketika membuka situs, di taskbar IE 9 mengambil logo situs
  • Pemberitahuan  muncul di bagian bawah layar, bukan di bagian atas atau tengah
  • Download manager baru
  • Tab Window Baru yang berisi thumbnail dari website yang banyak dikunjungi
  • Thumbnail menunjukkan jumlah waktu yang  telah dihabiskan di situs tersebut
  • dll

Bagi anda yang ingin mencoba kehebatan IE 9 silakan download disini

banner_468X60

9 tanggapan untuk “Download Microsoft Internet Explorer 9 Beta”

  1. sammypointblank Avatar

    Sudah saya coba……
    Sangat memuaskan!
    Better than IE 8

    Suka

  2. yom-daime Avatar

    update failed dari windows 7, 0x berapa gitu… gatau dah… dah di coba berkali kali…

    Suka

  3. DikMa Avatar

    terimaksih ..
    saya coba

    Suka

  4. ChandraBlog-tips trick windows n free software Avatar

    Wah. . Trnyata ie ada lanjutannya ya, dlu pnah ada isu Ie gk dikembgkan lg. Dcoba dulu dah. . . . .
    Thx.

    Suka

  5. sammypointblank Avatar

    sayang XP SP 3 ga gisa…..

    Suka

    1. akhdian Avatar

      Iya hanya untuk win 7 🙂

      Suka

  6. zainal Avatar
    zainal

    saya pakai xp sp3 bisa ga gunakan ei9

    Suka

  7. yanto Avatar
    yanto

    wah, ga ada untuk XP ya mas?

    http://suyantose.blogspot.com/

    Suka

  8. Irhamsyah Avatar

    trims ….
    memang lebih baik dari IE8, hanya ndak bisa digunakan pada XP baik sp2 maupun xp3, hanya utk win7

    Suka

Tulis Komentar

I’m Dian

Hello! Welcome to Akhdian’s blog. I am thrilled to share my knowledge and experiences with all of you. Currently, I am busy teaching and delving into various topics related to computers and technology. I hope this blog can be a valuable source of information for those who want to learn more about the world of computers. Thank you for visiting, and I hope you enjoy the articles here!

Let’s connect