[Trailer] Film Sang Murrabi: Sebuah inspirasi kehidupan

Sebuah film yang bercerita tentang seorang guru bersahaja akan menjadi koleksi tontonan menarik umat Islam Indonesia. Film bertajuk “Sang Murabbi” ini menceritakan kisah seorang “pejuang dakwah” yang dulunya miskin kemudian berubah setelah mendapatkan kelapangan rezeki. Ia lupa tujuan awal “berdakwah” bukan untuk mencari kehidupan dunia bersahaja. Film yang disutradari oleh Zul Ardhia ini menampilkan bintang…