Beberapa hari yang lalu kami sekeluarga jalan-jalan ke Pusat Grosir Bogor (PGB). Ada satu hal yang menarik hati saya, yaitu di mall tersebut ada beberapa jasa photobox. Sebuah jasa pemotretan dengan menawarkan hasil foto yang cukup menarik dengan hiasan yang bagus dan hasilnya foto kita seolah foto seorang model 🙂 Harganya cukuk bervariatif ada yang 10.000, 15000, bahkan ada yang lebih mahal tergantung ukurannya.

Ada rasa penasaran pada diri saya untuk mencoba membuat Photo box. Kami sekeluargapun foto. 4 foto ukuran mini dengan bayaran 10.000. Ada hal yang menarik ketika kami photo, ternyata petugas yang jaga, di photobox tersebut rupanya kurang menguasai komputer. Pas mau ngedit hasil photo dengan komputer terjadi error terus, saya merasa kasian dan jadinya saya yang mengedit foto tersebut, walaupun saya baru make software tersebut tapi instink komputer saya capat menyesuaikan.

Dari pengalaman tersebut saya mendapat suatu pengalaman yang berharga ternyata membuat foto yang tampil bagus tersebut prosesnya sangat sederhana. Sebuah kamera digital, seperangkat komputer dengan software Ulead Photo Expres untuk mengedit foto, sebuah printer warna kualitas bagus, dan sebuah mesin laminating adalah alat-alat yang digunakan. Konsumen di ambil gambarnya dengan kamera digital, kemudian gambar diedit dengan Ulead Photo Express dan konsumen diberi kebebasan untuk memilih gambar template/project yang disukai, setelah ada yang cocok kemudian foto di print, hasil print kemudian dilaminating. jreng…. sudah jadi dehhh..:)

Sayapun penasaran kenapa saya gak nyoba sendiri. Dicounter CD software saya beli Software UleadPhoto Express. Di rumah saya coba edit foto-foto saya dan keluarga. Cukup sedikit waktu untuk ngedit. Namun kekurangannya template bawaan software terbatas sehingga saya putuskan untuk mendownload di internet. Setelah hasil kreasi saya buat , karena saya tidak memiliki printer warna kualitas bagus saya putuskan untuk mencetak hasilnya di FIF (Fuji Image Film). Setengah jam hasil cetak foto selesai, dan subhanalloh ternyata cetak foto di studio lebih bags dari ngeprint. Saya cetak 10 lembar foto ukuran 3R hanya dengan 15 ribu rupiah jauh lebih muran dibanding photobox dengan hasil lebuh memuaskan..

Mau coba…:D Mudah lhooo…

akhdian

121 tanggapan untuk “Kreasi Foto ala Photo Box”

  1. pam Avatar
    pam

    di ind uda ada blom photo box purikura yang katak di jepang?

    Suka

  2. melu_milis Avatar
    melu_milis

    broo…. yg punya ORI bedabox di upload dong
    melu_milis@yahoo.co.id

    Suka

  3. Dani Avatar
    Dani

    Untuk software photobox lihat di http://www.photobox.co.nr

    Suka

  4. MARTIN Avatar
    MARTIN

    salam kenal…tlng kasih tahu nama software yg cocok untk photobox???????

    Suka

  5. Djayuz Avatar
    Djayuz

    bos minta softwarenya bos, kalo boleh kirim ke emailku ya bos. makasih

    Suka

  6. pampam Avatar
    pampam

    mau yang lucu…n gratis bu…puricute.com….selamat mencoba

    Suka

  7. nunik Avatar
    nunik

    thx berat yach mas..
    aku sudah lama nyari2 info soal photobox.. pengen buka sendiri..
    bolak balik njelajahi internet ndak ketemu2 maksudnya. hari ini kayaknya keywordku menemukanmu, jadi aku rada sedikit kebuka..
    makasih banget sekali lagi..
    buat temen2, nanti kalo aku hubungi jangan kaget yach 🙂

    Suka

  8. seseorang Avatar
    seseorang

    wah nagpain pusing cari software foto box la wong ada yng gratis +++++ freame buanyaaaaak mau tau cari sendiri di internet???????? kreatif dikit donk

    Suka

  9. ahmadnurjan Avatar

    info camera buat photo box

    Suka

  10. ahmadnurjan Avatar
    ahmadnurjan

    tolong informasi camera buat photo box

    Suka

  11. tedd Avatar
    tedd

    bro saya mau tanya ada yang jual seperangkat mesin foto box gak?
    kira2 harganya berapa yah?
    tolong email ke saya yah kalo ada
    teddy_sssssss@yahoo.com
    atau sms langsung ke 081927877771

    Suka

    1. diah Avatar
      diah

      iya saya jaual…..

      Suka

      1. hasan Avatar
        hasan

        hLLO ada aplikasi untuk edit foto dan bingkai

        trims

        Suka

    2. diah Avatar
      diah

      atu hub saya ajah ke 98733617

      Suka

  12. arif Avatar
    arif

    saya lagi nyari software photobox yang gratis, klo ada yang mau ngasih kirim ke email sy ya. sebelumnya trim’s.aprihananto@ymail.co.id

    Suka

  13. studiophotobox Avatar
    studiophotobox

    software photobox gratis…tis informasi dan tutorial di http://studiophotobox.com

    Suka

  14. Roni Avatar
    Roni

    Saya punya software fotobox, ribuan frame + panduannya, harga cuma Rp. 125.000, jika berminat hub saya 021-50216106

    Suka

  15. Andy Subroto Avatar
    Andy Subroto

    Haloo… semua…!!!
    Buat seluruh penggemar foto digital, ada sedikit informasi lagi neeh !!
    3 tahun yang lalu aku merintis usaha cetak foto digital, dan ternyata … hasilnya sangat menggembirakan. Aku bekerjasama dengan salah satu Rental Komputer biasa, karena menurutku para pelanggan Rental akan sangat tertarik bila melihat proses editing dan hasil cetak foto yang dihiasi dengan frame digital yang lucu dan menarik. Saat itu aku hanya berbekal sebuah komputer P4, sebuah printer Epson R-230, dan keyakinan pada kemampuan (Cuman Photoshop doank kok, hehehe). Namun, sangat disayangkan, daya tahan warna dari foto yang dicetak menggunakan printer akan berubah / pudar lebih kurang selama 3 bulan saja. Berbeda dengan hasil cetak dari Fuji Image Film (FIF) yang jauh lebih tahan lama. Tapi, ada satu cara yang membuat warna foto lebih awet, yaitu dengan meletakkannya di dalam bingkai atau album. Saran ini sering aku sampaikan kepada pelanggan agar nantinya mereka tidak kecewa. Jadi ada beberapa hal yang menjadi pertimbangan buat kamu yang ingin membuka usaha cetak photo digital ini :
    Hal positif :
    1. Modal yang dikeluarkan tidak mahal, hanya sebuah komputer agak canggih, printer seri khusus untuk photo dan imajinasi berkreasi dengan photoshop (pembuatan frame, ganti background, dan perbaikan foto).
    2. Pelanggan tidak perlu mengeluarkan biaya untuk berphoto di Photobox (mohon maaf, tidak ada maksud negatif) dan Pelanggan lebih bebas untuk berkreasi sendiri dengan menggunakan kamera ponsel, karena sebagian pelanggan masih terkesan malu-malu, terutama remaja.
    3. Pelanggan sangat tertarik bila :
    – Fotonya dihiasi dengan frame digital (poin ini menjadi hal terpenting, karena foto akan terlihat lebih berwarna. Saat ini aku telah memiliki sekitar 1200 frame)
    – Fotonya mendapat pencerahan cahaya
    – Foto yang kabur jadi bening dan jelas.
    – Fotonya diganti dengan background kesukaannya.
    4 poin ini tidak aku tarik biaya sedikitpun, hal inilah yang menjadi kelebihannya yang tidak didapatkan bila dicetak di FIF.
    4. Keuntungannya, pasti donk…..!!
    – Modal kertas = Rp. 14.000 / 20 lembar (eit.. hati-hati dalam pemilihan kertas, kata kuncinya adalah : cari kata “profesional” di bungkus kertas dan di balik kertas tersebut.)
    – Modal Tinta = Rp. 180.000 / 600 lembar (cari tinta refill yang bagus walau mahal!!)
    – Harga jual : 10R dan A4=Rp.6000, 5R=Rp.3000, 4R dan 5 inch=Rp.1000, Dompet dan pasphoto=Rp.500.
    – Keuntungannya=hitung sendiri aja yach….

    Hal negatif :
    1. Sebagian pelanggan terlanjur kecewa dengan daya tahan photo.
    2. Waktu yang dibutuhkan untuk editing photo cukup lama sekitar 3 menit/photo untuk photo dari ponsel, tetapi 0,6 menit/photo untuk photo dari digital camera.
    3. Kebanyakan pelanggan bosan menunggu antrian panjang yang membuatnya terkadang pergi begitu saja tanpa ada kata-kata “say good bye… never say good bye.. hya…ha…” sehingga aku terbengong sendiri. Untuk menghindarinya, aku menyediakan kursi tunggu yang nyaman, ruangan yang full dengan fresh musik, dan sebuah TV. Syukur ahamdulillah mereka lebih nyaman dan terkesan santai.

    Jadi, buat kamu yang ingin memulai usaha ini, aku sarankan jangan ragu dan berani berkreasi walau pelangganlah yang menilai kreasi kamu. Kamu cukup membaca buku yang bersangkutan dan melangkahlah dengan Bismillah….

    Oh ya, buat kamu yang pengen tanya atau join ke aku (curhat juga boleh….), kamu bisa hubungi aku :
    Andy
    081397206305
    atau dateng langsung aja ke :
    Jl. Pelajar No. 62 Teladan – Medan
    (Kalo kamu di luar kota, mending jangan datang deh…. Soalnya aku belum menyediakan penginapan, hehehe).

    Suka

  16. Vincent Avatar
    Vincent

    Kami Dari SUMO FAMILY ENTERTAINMENT. Ingin menawarkan photobox dengan berbagai macam pilihan software. Free Bug, Tidk butuh operator, silahkan hubungi hotline kami di 031-7499477/78

    Suka

  17. anwar Avatar

    Anda mau buka usaha fotobox dengan software asli dengan sistim touch screen dan ribuan frame yang cantik dan background menarik? kami akan membantu anda silahkan hubungi 021-30572861

    Suka

  18. studiophotobox Avatar

    Original Software Photobox only, mulai Rp.2.5jt. Support Digicam 10 mega pixels. Tersedia berbagai model Photobox siap pakai dengan berbagai software. Kunjungi website kami atau untuk informasi lebih lanjut hubungi (031)71349890. Konsultasi bisnis Photobox juga Ok.

    Suka

    1. StudioPhotobox Avatar

      revisi no telp. 0811329890

      Suka

  19. dagstudio Avatar

    kami jual software terbaru untuk photobox sdh bisa langsung cetak baju,mug,pin dll sudah include dalam software tsb dan dengan key protection (dongle) software original ratusan ribu template bisa untuk touch screen dan bluescreen
    Only Rp.5jt…Stock terbatas GET IT NOW….
    Contac : 081809688151 (ifanzah)
    021-5608705

    Suka

  20. kelelawar Avatar
    kelelawar

    Aku jual software studio photobox original plus bonus 4 DVD ribuan frame and background hanya Rp. 3.500.000 saja. Ada juga Studio Photobox Complete (tinggal Pakai) second harga Rp. 25.000.000
    harga barunya Rp.32 jt s/d Rp. 35 jt. (untuk referensi harga bisa dilihat di http://www.dag-studio.com/prod_photo_box.html )
    Kalau anda berminat kirim email ke kelelawar@gmail.com

    Suka

  21. Hadi Avatar
    Hadi

    Kami tersedia software photobox Bahasa indonesia dengan ribuan frame, sangat murah dan tampilan yang familiar. Harga cuman 2.500.000. bisa juga pesan boxnya sekalian. Terima kasih. yang berminta kirim email ke damaistillhere@yahoo.co.id.

    Suka

  22. shinta ginting Avatar
    shinta ginting

    saya ada usaha salon, saya ingin sekali buka fotobox disamping salon saya, saya butuh perangkat seluruh fotobox namun dengan harga terjangkau, tolong dong info kesaya, terima kasih

    Suka

  23. Aphin Avatar
    Aphin

    Saya lagi nyari program untuk foto box yang free ! kalo ada ya ng tau tolong kirim ke email ini !

    Suka

  24. hadi Avatar

    HAi pingin yang lebih murah lagi….

    Gak usah pusing kami sediakan semuanya dalam software fotografi yang talah kami pilihkan buat anda semua….

    harga Rp 25.000, SAJA !!!

    cek semuanya di

    http://www.softwareantik.blogspot.com

    Suka

  25. isom Avatar
    isom

    mas aki mintolang softwarenya dong….
    klo boelh tolong dikirim ke emailku ya
    sebelum maaf g sopan trims…
    semoga bermanfaat

    Suka

  26. ale Avatar

    terus terang saya sudah 4 tahun buka studio foto dan cetak digital di rumah , hasilnya lumayan. dengan kamera 1 jutaan, printer epson c 43 dan 1 unit p3 serta 3 warna bakround untuk pemula sudah bisa operasi. 1 x foto Rp. 3000 cetak pas foto 2×3 s/d 3×4 @ 1000, untuk 46 1500.

    sekarang yang paling menonjol dari usaha saya, cetak foto dari hp dan edit video . soalnnya sudah banyak yang punya foto digital

    mau coba………

    Suka

  27. real imagink Avatar

    yuhuuu….
    selain kemampuan software ada yang harus dipahamai yaitu….
    1.Colour matching tehnis
    2.Pengetahuan bahan kertas
    3.info lengkap visit my blog ya he he
    http://www.realimagink.blogspot.com

    Suka

  28. ompri Avatar

    Buat yang butuh software Photo box saya punya yang original, jika mau silahkan kunjungi website saya entar saya kasih copy nya

    Suka

  29. apeng Avatar

    Siapa yang butuh Ulead photo express 6 + key dan tambah template 3,5 GB
    +628117007431
    apeng-007@yahoo.com

    Suka

  30. junaedi Avatar
    junaedi

    hubungi 08129922058 tentang alat”foto box n’sofwre secepat’y

    Suka

  31. Adriansyah Avatar
    Adriansyah

    Ass,..
    Iye nich aye jg bngung gma cie cra membuat cam dgital’y bs langsng otomatis ke transfer ke komputer…tyuz..cra ngedapetin frame/bingkai fto’y dri mna?kci twu yach ke 085691151425

    Suka

  32. apeng Avatar

    Saya punya software Ulead photo express 6 + key
    191.5 MB
    Template tambahan 3.5 GB

    Suka

  33. studiophotobox Avatar
    studiophotobox

    Software Photobox only, mulai Rp.4jt. Tersedia berbagai model Photobox siap pakai dengan berbagai software. Untuk informasi lebih lanjut hubungi (031)71349890. Konsultasi bisnis Photobox juga Ok.

    Suka

    1. StudioPhotobox Avatar

      revisi no phone : 0811329890

      Suka

  34. antonius Avatar
    antonius

    untuk hasil cetakan tetap lebih bagus di fdi (fuji film lab) hasilnya berbandng dengan investasi

    Suka

  35. frank Avatar
    frank

    sy mau cari software fotobox bahasa indonesia brp harganya, hub sy di 0816236926

    Suka

  36. Dyah Sari Avatar
    Dyah Sari

    ass.
    Untuk pembuatan photobox seperti di mall-mall yang dibutuhkan adalah software photobox, komputer satu set, touch screen (optional), numeric keypad untuk dipasang dibox, video card/capture card sebagai penghubung kamera dengan komputer, kamera canon min 4 mega pixel, box dari bahan kayu dilapisi sticker, lampu neon dan korden plastik. semoga bisa memberi sedikit gambaran rekan2.
    ayu.larasati@gmail.com

    Suka

  37. Dyah Sari Avatar
    Dyah Sari

    ass.
    Pak Abdurrahman bisa email ke ayu.larasati@gmail.com
    08123487658

    Suka

  38. abdurrahman Avatar
    abdurrahman

    ass.
    tolong saudari dyah sari, bagaimana menghubungi saudari. saya tertarik untuk membeli softwarenya.
    terima ksih.
    Abdurrahman
    maluku
    085256611221

    Suka

  39. wilson Avatar
    wilson

    saya mencari software fotobox yg sudah pake bahasa indonesia dan bisa di link ke minilab

    penawaran ke 0811755045

    Suka

  40. nancy Avatar
    nancy

    saya puny alat printer dari kodak doc series III
    bagus ga buat bisnus? balas

    Suka

  41. shen Avatar
    shen

    sy mau nyari sofware foto box….tlg diinfokan ke 081341100111

    Suka

  42. Dyah Sari Avatar
    Dyah Sari

    Kalau mau software photobox ribuan frame and background, aku jual satu paket berisi 1 cd installer + 4 dvd template untuk background dan frame + usb key untuk protek softwarenya. Satu paket aku jual Rp 5 juta.

    thx,
    Sari

    Suka

  43. surya Avatar
    surya

    alo mas,
    klo boleh tau tuk mencari template yg lebih banyak lg melalui internet, apa nama situsnya mas?

    thx,
    surya

    Suka

  44. wulida rochman Avatar

    assww.. photobox? perasaan sih sederhana banget,cuman sedia kamera digital,komputer ma software ,trus tempat! udah.. yang saya bingungkan tuh…,kameranya yang modelnya kayak gimana yach? soalnya biar pengunjung bisa ngeliat preview mereka..,dan nggak teralalu kjelek outputnya kayak webcam… emangnya pake webcam gitu?

    Suka

  45. prayudi Avatar

    to pak putu.
    pak putu yg terhormat, bisa ngak kalo software photoboxnya dijual terpisah, jadi hanya softwarenya aja. soale domisili saya di jakarta, agak riskan jika order lengkap dgn box-nya. takutnya nyampe jkt box-nya udah peyang (ngak simetris lg), parahnya lagi kalo programnya error krn faktor deliverinya. mohon infonya..?
    081511192792 (sms oke)

    Suka

  46. putu dharmalaksana Avatar
    putu dharmalaksana

    Kami menyediakan photobox ( otomatik dengan software yang penggunaannya sangat mudah dan ada juga pbox multifungsi untuk cetak photo, kaos, mug, gantungan kunci, id card, dll) Harga antara 15-20 juta lengkap. Ribuan template untuk otmatik dan photo xpress.
    hubungi di (031)71349890

    Suka

    1. ridwan ramli Avatar
      ridwan ramli

      pa putu alamatnya dimana sy kepingin buka usha foto box sy tinggalnya di sulawesi tenggara, tolong dikirimkan katalogx foto box nya

      Suka

  47. axa Avatar

    aku lagi cari nesin photo box. jika kamu bisa buat atau punya koneksi menyediakan mesin photo box informasikan ke aku, aku akn beli
    thank tolong dalam waktu dekat ini

    Suka

  48. muhammad Avatar
    muhammad

    Assalamu’alaikum

    Salam Kenal, saya juga tertarik mo buat photoboks sendiri buat blajar wirausaha. Yang saya masih bingung gimana koneksi antara kamera, saklar yang dipencet konsumen, Tv dan komputernya. Apakah perlu memodifikasi kamera digitalnya yach?

    Suka

  49. akhdian Avatar

    Saya sudah coba ke sitenya Ulead. tapi memang terbatas saya juga gak tahu templete yang di photobox di mall2 itu darimana.

    Suka

  50. BobR Avatar
    BobR

    Akhi, untuk mencari template, pakai keyword apa ya. jazakallah

    Suka

Tulis Komentar

I’m Dian

Hello! Welcome to Akhdian’s blog. I am thrilled to share my knowledge and experiences with all of you. Currently, I am busy teaching and delving into various topics related to computers and technology. I hope this blog can be a valuable source of information for those who want to learn more about the world of computers. Thank you for visiting, and I hope you enjoy the articles here!

Let’s connect