
Anda mungkin memiliki koleksi foto yang banyak. Nah untuk lebih menambah indah koleksi foto anda anda bisa menambahkan frame. Banyak software yang bisa anda gunakan untuk menambahkan frame. Dari yang mudah sampai sulit.
Sebagai alternatif untuk membuat frame foto anda bisa menggunakan layanan instan membuat frame secara online. Salah satu web yang menyediakan layanan ini adalah Myframe.
Anda tinggal memilih foto yang akan di tambah frame, kemudian upload. Lalu pilih model frame yang ada disebelah kiri. Jika sudah anda bisa menyimpannya dengan menekan tombol save.
Contoh hasil nya:



Tinggalkan Balasan ke pasang iklan gratis Batalkan balasan