image

Belakangan ini berbagai media banyak membahas terbitnya buku Membongkar Gurita Cikeas yang dikarang oleh George J. Aditjondro.

Menurut beberapa sumber, Buku setebal 183 halaman ini salah satunya berisi pembahasan mengenai oligarki kekuasaan yang terbangun di seputar lingkaran kekuasaan SBY.

George menjelaskan, lingkaran kekuasaan yang dimaksud adalah tiga komponen penyokong kekuasaan SBY. Yakni para menteri atau pejabat, pengusaha, dan keluarga.

Tiga komponen ini, lanjut George, memiliki kontribusi besar dalam kemenangan SBY pada Pemilu 2009. Sedangkan skandal kasus Bank Century yang dipakai sebagai sub judul, hanya sebagai salah satu contoh kasus kecil pengguliran dana kampanye untuk SBY.

Terus terang saya belum baca buku ini jadi gak bisa bicara banyak. Uraian di atas hanya potongan beberapa tulisan di internet. Dan saya juga tidak menjamin isi buku ini benar.

Judul diatas hanya pertanyaan pribadi saya barangkali ada yang udah punya e-booknya, bisa dibagi?????

UPDATE 29 des 2009 -  17.05 :

Tidak sampai 2 hari setelah artikel ini dibuat, ada beberapa pengunjung yang menuliskan link download e-booknya di kolom komentar, silakan anda cari satu persatu di kolom komentar, di sana ada beberapa yang membeir kan link (saya tidak menjamin link dan  isi e-book benar, kebenaran link dan isi tanggung jawab yang memberi komentar).

Salah satu link yang saya baca adalah link berikut :

http://v3bernardia.files.wordpress.com/2009/12/gurita-cikeas.pdf

UPDATE 31 Des 2009

E-book versi lengkap silakan download disini

141 tanggapan untuk “Download e-book Membongkar Gurita Cikeas, dimana?”

  1. vhie Avatar
    vhie

    ya….hanya allah yg tau semuanya ttg fakta kt
    hnya bza baca n ksh kmtr tp semua’y kmbli pd dri
    sndri cra nanggepin’y………!!!!!!!!!!!!!!!

    Suka

  2. putra Avatar
    putra

    sudah full version kok

    cepat pula downloadnya…

    Suka

  3. Caesar Avatar
    Caesar

    apa tanggapan para pemimpin dibuatnya buku ini???

    Suka

  4. rizal Avatar
    rizal

    paa tujauan tentang buku ini di buat…?

    Suka

  5. may Avatar
    may

    bagaimana pembahasan tentang buku ini???????

    Suka

  6. anton Avatar
    anton

    Sebagai manusia yang berbudi dan berakhlak marilah kita bersama sama sadar bahwa hidup ini hanyalah sebentar, untuk itu isilah hidup ii dengan hal hal yang baik, gak perlu menjelek jelekkan orang lain, berpikirlah positif maka saya jamin hidup kita akan tersa indah dan damai sejahtera akan menyelimuti kehidupan kita.

    Suka

    1. vhie Avatar
      vhie

      ih……benar banget itu sich gmna kita nya aja,ak setuju…………..!!!!!!!!!!!

      Suka

  7. Aldalex Avatar

    Waduh cuman tanya toh.. Selamat deh terus muncul di google..Kw kw kw.. G jls.. Bro.. 1451..

    Suka

  8. jendelakatatiti Avatar

    Baca dulu baru kita bisa komentar, tapi buku juga tidak lepas dari opini penulis dalam menyikapi fakta dan data. Buku pun tak luput dari kepentingan pembuatnya, apa pun kepentingan itu , tak bisa dipisahkan dari politis.
    Aku dukung SBY, semoga tetap semangat membangun dan memimpin Indonesia menuju kemerdekaan yang sejati, merdeka dari kebodohan, kemelaratan, dari impor komoditas pertanian yg sebenarnya Indonesia juga bisa membudidayakan. Contoh sekarang jeruk santang dari Cina merajalela mengalahkan jeruk lokal. Maju terus Indonesia, salam untuk sdr Akhdian… Jendelakata.wordpress.com…Thanks!

    Suka

  9. Rumah Petani | Rumah Penyuluh Avatar

    Menarik nih, jadi penasaran ah…apa isinya. Trimakasih mas.

    Suka

  10. ridwanfaridl Avatar

    belum sempat baca juga..baru lihat di media massa..

    Suka

  11. gana Avatar

    Jadi pengen lihat isinya, selamanya ini kan belum baca, langsung ke TKP nih. Makasih.

    Suka

  12. Satria Pinandhita Sinisihan Wahyu Avatar
    Satria Pinandhita Sinisihan Wahyu

    banner anda bagus.

    Suka

  13. rsigit Avatar
    rsigit

    salam kenal, trims infonya 🙂

    Suka

  14. red Avatar

    ijin sedot bukunya 🙂

    Suka

  15. attonk Avatar

    Masih netral
    pengen baca dulu baru ngasih koment tentang bukunya

    Suka

  16. Eka Sefiana Avatar

    sebenernya sih aq ga ngerti ma urusan gurita cikeas tapi aq numpang download y buat bacaan papa qu (dr pd beli hehehe)
    aq juga mw jdiin ini tautan postingan qu d blog y…gpp kan??bleh kan???

    Suka

  17. sarjoni Avatar
    sarjoni

    wah saat ini netral aja dulu, kita blom tau siapa yang benarnya salah…

    Suka

  18. J-Fire_Man Avatar

    disaat kita sibuk ngedumel sendiri ngebahas nie buku, si george sedang menari-nari karena bukunya banyak yang baca, walaupun banyak yang ilegal juga bacanya kayak yang ada di link di post nie

    Suka

  19. garutnews Avatar
    garutnews

    ajarin dong cara bikin blog maklum aku ini lulusan SD moga moga ada yg mau ajrin aku ini solnya saya kepingin punya blog, mengenal internet setelah aku dapat kerja dan uang hasil kerja aku ini di belikan laptop 2and pentium3 keinginan aku untuk belajar dulu sirna karna orang tuaku tak mamampu tapi sekarang aku dah kerja dan ingin belajar walau lewat dunia maya.

    Suka

  20. Soleh Muttaqin Avatar
    Soleh Muttaqin

    Lah… G.Aditjondro dari dulu emang kerjaannya seperti itu…. Saya ingin tahu dari kolega..teman sejawat..keluarga dan sebagainya.. pada kesehariannya apakah, dia itu orang bersih? Jujur? Sempurna? Tanpa Cela? Kalau dia betul-betul sempurna… dah angkat aja jadi Presiden coba seperti apa sich.. cara kerja dan kebijakan-kebijakannya. Kalau Good…. jempol atuh….! Tapi kalau sebaliknya… sama aja boong.. buang aja ke… Laut…..

    Suka

  21. adhiarsa rakhman Avatar
    adhiarsa rakhman

    ijin nyedot gan, buat yang udah baca gimana ni tanggapannya? independen gag isinya?

    Suka

  22. alfa Avatar
    alfa

    Saya bukan bela siapa2. Tapi intinya semua manusia itu sama, (walaupun dibilang manusia makhluk yg paling sempurna), tp di dunia ini ngga ada yang sempurna.
    Semua orang ngga usah munafik dech… wajar aja kl seperti yang diceritakan di dalam buku itu memanfaatkan pangkat dan jabatannya… semua manusia membutuhkan azas manfaat. Kalau kalian jadi presiden atau pun mempunyai jabatan di pemerintahan pasti kalian juga akan melakukan hal demikian …. jd ngga usah munafik dech… 🙂

    Suka

Tulis Komentar

I’m Dian

Hello! Welcome to Akhdian’s blog. I am thrilled to share my knowledge and experiences with all of you. Currently, I am busy teaching and delving into various topics related to computers and technology. I hope this blog can be a valuable source of information for those who want to learn more about the world of computers. Thank you for visiting, and I hope you enjoy the articles here!

Let’s connect